Walikota Jambi Beri Ultimatum: OPD Tak Gesit Siap-Siap Diganti!

Anggota komisi l DPRD Kota Jambi, Syofni Herawati

Ia bahkan sudah memberikan peringatan kepada seluruh Kepala OPD terkait hal ini.

“Siap atau tidak, OPD harus berkomitmen untuk mewujudkan visi Kota Jambi Bahagia. Jika ada yang tak bisa diajak kerja sama, saya tidak akan ragu untuk mengganti mereka,” ujar Maulana dengan nada tegas.

Bacaan Lainnya

Pernyataan ini menunjukkan keseriusan Walikota Maulana dalam memastikan kinerja aparatur pemerintah berjalan maksimal. Dengan ketegasan ini, masyarakat berharap Kota Jambi akan mengalami perubahan yang lebih baik di bawah kepemimpinan Maulana dan Diza. (one)

Catatan Penting: Tulisan ini dilindungi oleh hak cipta. Dilarang keras mengambil, menyalin, atau menyebarluaskan isi tulisan tanpa persetujuan tertulis dari media atau penulis.

Pos terkait