Update Patch ML Bulan Ini, Akan Ada Hero Baru

Update patch ML
Update Patch ML Bulan Ini, Akan Ada Hero Baru. Foto : Istimewa

Blade Surge (Skill 1)

(Mengetuk tombol) Suyou melempar senjatanya ke arah target, memberikan damage ke awan di jalurnya. Suyou lalu berpindah ke lokasi senjatanya, menangkapnya, menebas ke arah yang berlawanan, dan memberikan damage tinggi ke lawan.

(Menahan tombol) Suyou menerjang ke arah target, berhenti setelah mengenai lawan dan menyebabkan stun.

Soul Sever (Skill 2)

(Mengetuk tombol) Suyou memberikan damage ke lawan di area, dan lawan dengan health point (HP) paling rendah mendapat dampak paling besar.

Baca Juga : Ini Tips Maksimalkan Manfaat Video Game untuk Anak

(Menahan tombol) Suyou mengumpulkan kekuatan makhluk abadi untuk menebas tiga kali di area sembari memulihkan HP.

Evil Queller (Skill 3)

(Mengetuk tombol) Suyou bergerak mundur dan mengayunkan senjatanya ke arah target, lalu memberikan damage di area sekitar dan di jalur saat bergerak ke belakng.

(Menahan tombol) Suyou menembakkan anak panah ke arah target, memberikan damage ke target yang terkena.

Bagi penggemar yang ingin menjajal hero baru ini harus sedikit bersabar. Pasalnya, Moonton Games baru akan menghadirkannya pada hari Sabtu, 21 September 2024. (one)

Sumber : Detik.com

 

Catatan Penting: Tulisan ini dilindungi oleh hak cipta. Dilarang keras mengambil, menyalin, atau menyebarluaskan isi tulisan tanpa persetujuan tertulis dari media atau penulis.

Pos terkait