Tertinggal Dua Gol, Manchester City Bangkit dan Libas Crystal Palace 5-2

Kemenangan Manchester city atas Crystal palace Sabtu, (12/4).

City mendominasi penguasaan bola dengan 68% dan melepaskan 18 tembakan, 10 di antaranya tepat sasaran. Sebaliknya, Palace hanya mencatatkan 6 tembakan dengan 3 yang mengarah ke gawang.

Kemenangan ini mengangkat Manchester City ke posisi keempat klasemen sementara Premier League, menggeser Chelsea dan Newcastle. Meskipun kedua tim tersebut memiliki satu pertandingan lebih sedikit, City kini unggul dua poin dalam perburuan tiket Liga Champions. (one)

Catatan Penting: Tulisan ini dilindungi oleh hak cipta. Dilarang keras mengambil, menyalin, atau menyebarluaskan isi tulisan tanpa persetujuan tertulis dari media atau penulis.

Pos terkait