Pemkab Tanjung Jabung Barat Siap Bentuk Satgas Penanganan Sampah Nasional

Bupati Tanjab Barat Anwar Sadat Pimpin Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Instruksi Presiden Terkait Pembentukan Satgas Penanganan Sampah Nasional Senin (14/4).

TANJAB BARAT – Dalam rangka mendukung kebijakan nasional terkait pengelolaan sampah, Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, memimpin langsung Rapat Koordinasi Pembentukan Satuan Tugas Penanganan Sampah Nasional (Satgas PSN) di tingkat kabupaten.

Catatan Penting: Tulisan ini dilindungi oleh hak cipta. Dilarang keras mengambil, menyalin, atau menyebarluaskan isi tulisan tanpa persetujuan tertulis dari media atau penulis.

Pos terkait