Bupati Tanjab Barat Imbau Warga Tidak Buang Sampah ke Drainase untuk Cegah Banjir

Dalam kegiatan Tausiah Ramadan 1446 H/2025 M yang digelar di Rumah Dinas Bupati pada Jumat (14/3), Bupati Tanjab Barat Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag imbau masyarakat untuk tidak membuang sampah ke drainase. (Foto: Diskominfo Tanjab Barat)

Acara dilanjutkan dengan ceramah yang disampaikan oleh Ustadz K.H. Fakhruddin Nur. Sebelum tausiah, peserta mengikuti pembacaan tahlil, dan kegiatan ditutup dengan buka puasa bersama.

Turut hadir dalam acara ini Asisten dan Staf Ahli Bupati, Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Kabag lingkup Sekretariat Daerah Tanjab Barat, Pimpinan Pondok Pesantren Al Baqiyatush Shalihat, serta perwakilan masyarakat Kuala Tungkal. (one)

Catatan Penting: Tulisan ini dilindungi oleh hak cipta. Dilarang keras mengambil, menyalin, atau menyebarluaskan isi tulisan tanpa persetujuan tertulis dari media atau penulis.

Pos terkait